Pages

Sabtu, 27 Agustus 2011

Helikopter Canggih Toofan milik iran

Barisan helikopter baru Toofan. (Foto: FARS)
04 Mei 2010 — Angkatan Darat Iran menerima 10 helikopter tempur Toofan, dirancang berdasarkan helikopter buatan Amerika Serikat Bell AH-1J Sea Cobra.
Toofan bermesin kembar dipersenjatai kanon tipe Gatling 20 mm serta dua peluncur roket 70 mm 19 tabung.


0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More